Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa mampu menjelaskan dan memahami proses kebuntingan, gangguan kebuntingan, kelahiran, gangguan post partum, menjelaskan dan menentukan indikasi kebuntingan, menjelaskan, menentukan serta rencana terapi pada berbagai bentuk infertilitas dan sterilitas sesuai tata cara yang baik dan benar serta manajemen reproduksi pada sapi.
- Teacher: drh.Cynthia Dewi Gaina MTropVSc