Pada matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep dasar gizi dan jenis-jenisnya, gizi seimbang pada ibu hamil dan balita, pemeriksaan kesehatan pada anak, imunisasi; program makanan sehat bagi anak usia dini, serta pengolahan dan penyajiannya.