Ringkasan MK
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah penciri universitas sehingga mahasiswa Undana harus mempu menerapkan budaya lahan kering sesuai potensi NTT dan memaksimalkan potensi kepulauan dan pariwisata wilayah. Mata kuliah ini membahas tentang engantar ekosistem lahan kering, Konservasi tanah,, Konservasi air, Pengelolaan lahan kering, Budaya tanam “mamar:, perladangan berpindah dll di NTT, Tumbuhan potensial lahan kering, Pengelolaan keanekaragaman hayati lahan kering, Ekosistem Mangrove, Konservasi in situ dan ex situ d NTT, Pengelolaan TN, Cagar Alam, Suaka Margasatwa dan Hutan Lindung, Aspek Sosial budaya konservasi, Pengelolaan pulau-pulau kecil dan pesisir serta potensi pariwisata di NTT berserta tantangan dan hambatannnya berkaitan dengan social budaya dan kemasyarakatan daerah.
Setelah pertemuan ke 7 (tujuh) kita UTS dan dilanjutkan oleh Pak Moses