Mata kuliah ini mengkaji tentang bagaimana prinsip dari alat ukur listrik analog. Dimulai dari parameter alat ukur, sistem satuan, kesalahan pengukuran, simbol alat ukur Listrik. Selanjutnya dibahas bentuk dasar dari pengukuan listrik yaitu Fungsi periodik yang terdiri dari nilai-nilai yang ada pada fungsi periodik besaran listrik tersebut dan bagaimana menghubungkan rangkaian alat ukur arus terhadap obyek ukur yaitu beban. Berikutnya dibahas tentang kopel yang terdapat pada alat ukur listik serta penggolongan alat ukr listrik berdasarkan sifat fisika yaitu; besi putar, kumparan putar, induksi, termokopel dan elektrostatis serta jembatan wheatstone. Pada bagian akhir disampaikan bagaimana penggunaan alat ukur listrik analog yaitu multimeter elektronik analog, LCR meter dan wattmeter.
- Dosen: Dr. GUNADI TJAHJONO, MPd.