Metodologi Penelitian Lingkungan menyajikan materi mengenai dasar-dasar menyiapkan proposal penelitian, memahami pandangan filosofis penelitian, menyusun tinjauan pustaka, memilih pendekatan penelitian kuantitatif, kualitatif, atau campuran, memilih metode penelitian sesuai dengan pendekatan yang digunakan, merancang penelitian sesuai dengan metode pandangan filosofis, pendekatan penelitian, dan metode yang dipilih, menganalisis data penelitian, menulis hasil penelitian dan mempublikasikan sebagai artikel jurnal ilmiah, dan etika penelitian yang perlu diperhatikan dalam melaksanakan penelitian dalam bidang lingkungan.
- Pengajar: Ir. I Wayan Mudita, M.Sc., Ph.D.