Mata kuliah ini didesain untuk membangun kemampuan mahasiswa dalam menganalisis konsep manajemen dalam mengelola suatu lembaga keuangan bisnis, baik lembaga depositori maupun lembaga non depositori serta mampu mengaplikasikannya secara efektif dan efisien di bidang bisnis keuangan

Pokok Bahasan meliputi :
1. Lembaga Keuangan dan Sistem Keuangan
2.Sistem Keuangan di Indonesia
3. Kebijakan Moneter dan Perbankan Indonesia
4. Lembaga Perantara Keuangan dan Inovasi Keuangan
5. Lembaga Keuangan Internasional
6.Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing
7. Pasar Modal
8..Manajemen Sewa Guna Usaha (Leasing)
9..Modal Ventura
10. Manajemen Anjak Piutang ( Factoring)
11. Kartu Plastik
12. Manajemen Asuransi
13. Manajemen Dana Pensiun
14. Manajemen Pegadaian

Team Pengasuh : Drs Hironymus Jati, MS dan Dra. Lustry Rahayu, M.Si

REFERENSI :

1.      Alan C.Shapiro, 1996, Multinational Financial Management, Fifth Edition, Prentice-hall International, Inc,New Jersey

2.      Bambang Riyanto, 1981, Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan, ed.2. Badan Penerbit Gajah Mada, Yogjakarta, 

3.      Fabozzi, et al, 1999, Pasar dan lembaga Keuangan, Salemba Empat, Jakarta,

4.      Jati, Hironnymus, 1989, Analisis Perkembangan Pasar Modal sebagai Sarana Moneter Dewasa ini dan Prospeknya di Masa Yang akan Datang, Laporan Penelitian, FIA, Undana, Kupang.

5.      Peter S..Ross, 1997, Money and Capital Markets, Financial Institution in a Global marketplace, Sixth edition, Texas A &  University, Irwin.

6.      Kasmir, 2002, Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya, ed.ke 6, PT RajaGrafindo Perssada, Jakarta,.

7.      Kompas, Harian Umum, 4 dan 19 Oktober 2004, Finansial, Jakarta,

8.      Keputusan Menteri Keuangan RI, No. 1251/KMK.13/1998, Lembaga Pembiayaan, 20 Desember 1998, Jakarta.

9.      Leimene, N.Nanda, 1989, Lembaga Keuangan Bukan Bank dan Peranannya dalam Mobilisasi Dana, Yayasan Padi dan Kapas, Jakarta, halaman: 82-92

10.      Sadono Sukirno, 1993, Teori Makro Ekonomi, Lembaga Penerbit FEUI, Jakarta,

11.      Siamat,Dahlan, 2001, Manajemen Lembaga Keuangan, Lembaga Penerbit FEUI, Jakarta

12.      Suad Husnan dan Enny Pudjiastuti, 2002, Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, UPP AMP YKPN, Yogjakarta, halaman: 399-414

13.      Sumarlin, J.B, 1989, Dana Pembangunan dan Reregulasi Ekonomi, dalam Sjarir, dkk, 1989, Mobiliasai dana  dalam Era Deregulasi, Yayasan Padi dan Kapas, Jakarta,

14.      Sjarir, dkk, 1989, Mobolisasi Dana dalam Era Deregulasi, Yayasan Padi dan Kapas, Jakarta, halaman 82-90