Mata kuliah Seminar Pilihan Masalah Politik diperuntukkan bagi mahasiswa semester VII atau mahasiswa yang telah menyelesaikan Mata Kuliah bersyarat (Metodologi Ilmu Politik). Adapun materi yang akan dibahas adalah melihat secara spesifik masalalah-masalah politik yang layak dijadikan isu penelitian tugas akhir mahasiswa Prodi Ilmu Politik. Materi mata kuliah ini juga akan membantu mahasiswa dalam penyusunan tugas akhir, mulai dari Proposal, hasil dan Skripsi.
pengasuh Mata kuliah ini: Alfridus S.D.Dari, S.Fil.,MA & Rouwland A. Benyamin, S.Sos.,M.Si