Mata kuliah Entomologi ini menjelaskan tentang pengertian entomologi dan hubungannya dengan ilmu lainnya, hubungan serangga dengan manusia (parasit dan predator) serta peranan serangga dalam kehidupan, anatomi dan fisiologi serangga, menjelaskan bagian kepala serangga beserta embelannya, menjelaskan bagian thorak (dada) serangga dan embelannya, menjelaskan bagian abdomen (perut) serangga beserta embelannya, macam-macam metamorfosis pada seranggga dan hormon reproduksinya, sistem organ pada serangga, prilaku dan ekologi seranggga, klasifikasi serangga, ciri-ciri dari masing-masing ordo dan contoh jenisnya, serta cara pengawetan serangga.