Mata Kuliah ini terdiri dari 14 Bab, yaitu

1. Gerak Dua Dimensi (Analisis Vektor untuk Gerak Dua Dimensi; Menentukan Kecepatan dari Percepatan; Menentukan Posisi dan Kecepatan)

2. Gerak Peluru (Ketinggian Maksimum; Jangkauan Maksimum; Lintasan Parabolik)

3. Gerak Melingkar (Gerak melingkar Beraturan; Perceparan Sentripetal; Tetap, Lepas, dan Jatuh; Satelit; Jalan Raya; Gerak Melingkar Berubah Beraturan)

4. Hukum Newton dan Dinamika (Hukum Newton tentang Gerak; Diagram Gaya Bebas; Aplikasi Hukum Newton; Gaya Gesekan)

5. Hukum Gravitasi (Hukum Gravitasi Universal Newton; Gaya tanpa Sentuhan; Kuat Medan Gravitasi di Permukaan Bumi; Kuat Medan Gravitasi di dalam Bumi; Hukum Kepler untuk Gerak Planet; Pembuktian Hukum Kepler dengan Hukum Gravitasi Newton; Pasang Surut Akibat Gravitasi Matahari dan Bulan)

6. Usaha dan Energi (Usaha; Teorema Usaha-Energi; Daya; Gaya Konservatif; Energi Potensial; Energi Mekanik; Hukum Kekekalan Energi Mekanik; Usaha oleh Gaya Pegas)

7. Elastisitas Bahan (Modulus Elastisitas; Susunan Kawat)

8. Momentum Linear dan Impuls (Momentum Satu Benda; Momentum Sistem Benda; Impuls; Hukum Kekekalan Momentum; Tumbukan Dua Benda yang Bergerak Segaris; Tumbukan Benda dengan Lantai; Pusat Massa Benda Diskrit; Pusat Massaa Benda Kontinu; Pusat Massa Sistem Benda Besar; Kecepatan Pusat Massa; Percepatan Pusat Massa; Hubungan Gerak Pusat Massa dan Hukum Kekekalan Momentum Linear; Gerak Roket)

9. Dinamika Benda Tegar (Momen Inersia; Momen Inersia Sejumlah Partikel; Momen Inersia Benda Kontinu; Teorema Sumbu Sejajar; Jari-jari Girasi; Momen Gaya; Momen Gaya Total; Hukum II Newton untuk Rotasi Benda Tegar; Rotasi Murni; Gabungan Rotasi dan Transisi; Menggelinding dan Slip; Energi Kinetik Benda Tegar; Usaha oleh Momen Gaya; Teorem Usaha Energi Gerak Rotasi; Teorema Usaha Energi Umum; Momentum Sudut benda Tegar; Hubungan antara Momentum Sudut dan Momen Gaya; Hubungan antara Momentum Sudut dan Momentum Linear; Hukum Kekekalan Momentum Sudut)

10. Statika Fluida (Massa Jenis; Massa Jenis Campuran Fluida; Tekanan Hidrostatik; Pengaruh Tekanan Atmosfer; Pipa Berhubungan; Barometer; Gaya Angkat Archimedes; Tenggelam, Melayang, Terapung; Hukum Pascal; Tegangan Permukaan; Kelengkungan Permukaan Fluida)

11. Fluida Dinamik (Laju Aliran Fluida; Debit Aliran; Persamaan Kontinuitas; Kompressibilitas; Aliran Laminer dan Turbulen; Hukum Benoulli; Beberapa Aplikasi Hukum Bernoulli; Viskositas; Persamaan Poiseuille; Hukum Stokes; Transisi Aliran Laminer ke Turbulen; Gesekan Udara)

12. Teori Kinetik Gas (Gas Ideal; Hukum Boyle; Hukum Gay-Lussac; Hukum Charles; Hukum Gas Umum; Teorema Ekipartisi Energi; Teori Kinetik Gas; Laju rms; Energi dalam Gas Ideal; Persamaan untuk Gas Nyata)

13. Termodinamika (Hukum ke-Nol Termodinamika; Sistem dan Lingkungan; Proses; Diagram P-V; Usaha; Hukum I Termodinamika; Kapasitas Kalor; Persamaan Proses Adiabatik; Siklus; Mesin Kalor; Mesin Carnot; Mesin Pendingin; Pompa Panas; Hukum II Termodinamika; Entropi; Penurunan Efisiensi Mesin Carnot)

14. Teori Relativitas Khusus (Trasformasi Galileo; Transformasi Lorentz; Kontraksi Lorentz; Dilasi Waktu; Relativitas Massa, Momentum dan Energi; Penurunan Persamaan Energi Kinetik Relativistik)