Deskripsi MK Public Speaking
Mata kuliah Public speaking memberikan pengetahuan tentang sejarah public speaking, bentuk – bentuk public speaking, Etika public speaking, serta praktek public speaking dengan persiapan psikologis, ice breaking, alat bantu visual dan evaluasi public speaking.
Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu berbicara didepan umum, menguasai persiapan psikologis, menjadi pembicara yang beretika, menguasai teknik-teknik public speaking dan alat bantu visual.
Dosen Pengampu MK:
1. Ferly Tanggu Hana, S.Si., M.Comn
2. I.G.A. Rina Pietriani, S.Sos., M.I.Kom
3. Servince Imelda Nubatonis, S.I.Kom., M.I.Kom
- Teacher: IGA Rina Pietriani Nonnie Arjana
- Teacher: Servince Imelda Nubatonis
- Teacher: Servince Imelda Nubatonis S.IKom., M.I.Kom
- Teacher: I Gusti Ayu Rina Pietriani S.Sos.,M.I.Kom